Blog Archives

Mengingat Kesabaran Allah

By Sekolah Minggu Nehemia 9:26-33 Renungan kita selama tiga hari ini membahas tentang doa dalam kebaktian bangsa Israel yang dipimpin oleh orang-orang Lewi (bacalah ayat 5). Ada tiga hal yang dapat kita pelajari dari doa mereka, yaitu: 1. Kita mengingat siapa Allah yang kepada-Nya kita berdoa. 2. Kita mengingat cinta

Read More…

Posted in Renungan, Saat Teduh
Tags: ,

Cranmer Menciptakan Buku Doa Umum

Tahun 1549 Cranmer Menciptakan Buku Doa Umum By Sekolah Minggu Terdapat gereja Reformasi yang tidak banyak mengalami pembaruan. Di bawah Henry VIII, Inggris telah berpaling dari Gereja Katolik, namun, perubahan yang tidak berarti yang dibawa sang raja untuk membangun Gereja Anglikan tentu tidak menghasilkan Gereja Protestan murni. Orang yang membawa

Read More…

Posted in Tokoh Kristen
Tags: , ,

Elia Di Gunung Karmel (1)

By Sekolah Minggu 1 Raja-raja 18:20-29 Raja Ahab mengumpulkan seluruh rakyat Israel dan 450 nabi Baal di atas gunung Karmel. Seluruh Israel sudah menyembah kepada Baal. Hanya Nabi Elia seorang diri yang menyembah Allah. Dalam hati manusia hanya boleh ada satu Allah. Jika seseorang menyembah Allah, maka hatinya tidak boleh

Read More…

Posted in Renungan, Saat Teduh
Tags: ,

Konsili Chalcedon

Konsili Chalcedon By Sekolah Minggu Meskipun Konsili Nicea telah menyatakan bahwa Yesus adalah sepenuhnya Allah, namun Gereja masih harus mengerti kodrat manusiawi-Nya. Bagaimana pula kemanusiaan dan ke-Allah-an berpadu dalam diri Sang Putra? Jawabannya muncul melalui salah satu permainan kekuasaan yang paling panas di Gereja. Ketika Gereja mulai berkuasa, kota-kota utama

Read More…

Posted in Tokoh Kristen
Tags: , ,
Copy Protected by Chetans WP-Copyprotect.